Berita Industri

Berita Industri

Pembangunan Kanal Cikarang Bekasi Laut Dinilai Mendesak

22 July 2018

Bisnis.com, JAKARTA - Pembangunan kanal Cikarang Bekasi Laut (CBL) dinilai mendesak mengingat akses melalui jalur darat sudah kurang efisien untuk mendistribusikan alur logistik.

Baca Selengkapnya

INSA Minta Dilibatkan dalam Proyek Kanal Cikarang Bekasi Laut

22 July 2018

Bisnis.com, JAKARTA - DPP Indonesian National Shipowners Association (INSA) meminta dilibatkan dalam proyek kanal Cikarang Bekasi Laut (CBL) yang saat ini masih dalam tahap pengkajian dan proses perizinan.

Baca Selengkapnya

Gandeng Jepang, Kemenperin Kuatkan IKM Komponen Otomotif

22 July 2018

JAKARTA, KOMPAS.com – Kementerian Perindustrian ( Kemenperin) bersama Japan International Cooperation Agency (JICA), mendorong peningkatan produktivitas dan kualitas industri kecil dan menengah (IKM) nasional, agar berdaya saing kuat.

Baca Selengkapnya

Industri Manufaktur Merayap, Pariwisata Solusi Hadapi Dolar

22 July 2018

BANDAR LAMPUNG (lampost.co) -- Melambungnya nilai tukar mata uang dollar terhadap rupiah ke level Rp14.500 per dollar dikhawatirkan akan semakin membuat industri manufaktur semakin berjalan lambat dengan harga bahan baku yang semakin besar dan biaya produksi menjadi tinggi. Namun, untuk tetap menjaga pertumbuhan ekonomi, pemerintah bisa mengandalkan sektor pariwisata sebagai solusinya.

Baca Selengkapnya
Scroll
1 85 86 87 88 89 ...101